Beranda / /

  • Debut Cemerlang Calvin Verdonk Bersama Timnas Indonesia
    Olahraga | 5 bulan lalu
    Debut Cemerlang Calvin Verdonk Bersama Timnas Indonesia

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, memuji penampilan apik Calvin Verdonk pada laga debutnya membela Skuad Garuda. Bek berdarah Aceh itu dinilai benar-benar menunjukkan kualitasnya sebagai pemain profesional saat menghadapi Filipina di matchday terakhir Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Selasa 11 Juni 2024 malam WIB.

  • Laga Indonesia Melawan Tanzania untuk Peningkatan Performa
    Olahraga | 5 bulan lalu
    Laga Indonesia Melawan Tanzania untuk Peningkatan Performa

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Tim Indonesia akan melakoni training match melawan Tanzania, Minggu (2/6/2024) di Stadion Madya Senayan, Jakarta pukul 16.00 WIB. Pelatih kepala tim Shin Tae-yong dan Asnawi Mangkualam menilai laga hari ini akan dijadikan bahan evaluasi dan penguatan performa serta melihat peningkatan fisik para pemain.

  • Ini Nama-nama Skuad Garuda Muda di Piala Asia U-23 2024
    Olahraga | 7 bulan lalu
    Ini Nama-nama Skuad Garuda Muda di Piala Asia U-23 2024

    DIALEKSIS.COM | Dubai - Pelatih tim U-23 Indonesia, Shin Tae-yong telah menetapkan 23 nama pemain untuk mengikuti Piala Asia U-23 2024. Terbaru, pada Senin (15/4/2024), skuad Garuda Muda mendapat tambahan amunisi yakni bergabungnya Nathan Tjoe-A-On di Doha.

  • STY Ingin Cek Kondisi Pemain dan Cari Komposisi Ideal di Laga Uji Coba
    Olahraga | 7 bulan lalu
    STY Ingin Cek Kondisi Pemain dan Cari Komposisi Ideal di Laga Uji Coba

    DIALEKSIS.COM | Dubai - Pelatih tim U-23 Indonesia, Shin Tae-yong mengatakan bahwa anak asuhnya masih banyak pekerjaan rumah (PR) yang harus dibenahi. Hal ini seusai laga uji coba Indonesia melawan Arab Saudi yang berlangsung di The Sevens Stadium, Dubai, Jumat (5/4/2024) waktu setempat. 

  • Timnas Kembali Kalah dari Libya, Shin Tae-yong: Saya Puas atas Performa Pemain
    Olahraga | 10 bulan lalu
    Timnas Kembali Kalah dari Libya, Shin Tae-yong: Saya Puas atas Performa Pemain

    DIALEKSIS.COM | Turki - Timnas Indonesia harus mengakui keunggulan 1-2 dari Libya dalam uji coba yang digelar di Stadion Titanic Mardan, Antalya, Turki, Jumat (5/1/2024). Ini jadi kekalahan kedua dari Libya setelah di pertemuan pertama, Selasa (2/1/2024) lalu, Indonesia kalah 0-4 dari Libya. 

  • Shin Tae-yong Tambah Pemain Keturunan di Timnas Indonesia, Ini Alasannya
    Olahraga | 1 tahun lalu
    Shin Tae-yong Tambah Pemain Keturunan di Timnas Indonesia, Ini Alasannya

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Letjen TNI Purn Marciano Norman, menegaskan, Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024 di Aceh akan tetap dilaksanakan sesuai rencana pada September 2024 mendatang. Persiapan untuk pelaksanaan event nasional itu terus dipacu. Ia berharap seluruh pemangku kebijakan di Aceh tidak ada lagi yang meragukan, kepastian PON di Aceh.

  • Shin Tae-yong Sebut Pentingnya Weight Training
    Olahraga | 2 tahun lalu
    Shin Tae-yong Sebut Pentingnya Weight Training

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong akui sulit kontrol pemain-pemainnya ketika sudah kembali ke tim masing-masing. Padahal, ia harus menjaga agar pemain tidak melakukan kebiasaan jelak yang sering dilakukan pesepakbola Tanah Air.

  • Sore Ini PSSI Kenalkan Shin Tae Yong ke Publik
    Olahraga | 4 tahun lalu
    Sore Ini PSSI Kenalkan Shin Tae Yong ke Publik

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Wakil Ketua Umum PSSI Cucu Somanti mengatakan induk organisasi sepak bola di Indonesia bakal memperkenalkan pelatih baru Timnas Indonesia Shin Tae Yong kepada publik hari ini, Kamis (26/12/2019) sore.